Seperti yang kita ketahui bahwa mesin pencari google selalu mengupdate algoritma pencariannya yakni Google Penguin yang merupakan salah satu algoritma khusus yang memberi penalti kepada situs – situs yang dianggap melakukan kegiatan spam (webspam). Hal ini dilakukan untuk mencegah spamming di web. Lalu apa dampak jika blog kita juga dibasmi oleh algoritma tersebut ?
Lalu, bagaimana sih Ciri-Ciri Webspam Dalam Algoritma Google Penguin ?
Mari kita lihat ciri-cirinya berikut ini :
1. Hidden Text
Text yang sengaja disembunyikan dengan cara memberi warna sama dengan warna background template blog yang digunakan dapat dikategorikan sebagai salah satu blackhat seo apalagi bila text yang kita sisipkan tersebut berupa keyword blog, google akan menganggap ini sebagai salah satu cara spamming dalam teknik SEO.
2. Hidden Links
Sama halnya dengan nomor satu diatas, membuat link yang sengaja disembunyikan dengan cara memberi warna background template blog yang digunakan dapat juga dikategorikan sebagai salah satu tindakan spamming karena bagi sebagian orang link semacam ini bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan kunjungan tak terduka dan bisa jadi untuk situs – situs affiliasi mereka. Dengan kata lain cara menyembunyikan link dengan warna yang sama dengan background template blog dapat dipergunakan untuk menjebak beberapa pengunjung blog untuk mengunjungi situs yang tidak diharapkan karena itulah algoritma Google Penguin menjadikannya sebagai salah satu ciri webspam.
3. Keyword Stuffing
Dalam membuat content yang SEO friendly biasanya kita akan mengulang beberapa kata tertentu yang kita jadikan target kata kunci, tujuannya agar persentase keyword density menjadi meningkat yang pada akhirnya search engine google akan menganggap konten kita tersebut sangat relevan untuk ditampilan karena banyaknya keyword yang kita sebar didalamnya. Tahukan kita bahwa algoritma search engine google memberi batasan khusus bila upaya optimasi melalui penyebaran keyword yang kita jalankan terlalu berlebih, google akan langsung menganggapnya sebagai tindakan spam.
4. Irrelevant Keywords
Membuat keyword yang tidak relevan dengan isi konten dapat dikatakan sebagai salah satu usaha untuk memanipulasi pengunjung dan spider bot. Agar blog tidak dianggap sebagai webspam oleh Google Penguin, kita pernatikan pula pemilihan keyword untuk setiap konten blog kita.
5. Cloaking atau Sneaky Redirect
Untuk suatu situs yang menerapkan praktek sneaky redirect dan cloacking sesungguhnya sangat merugikan pengunjung blog kita, pada dasarnya pengunjung ingin masuk dan membaca halaman blog kita namun disisi lain ketika mereka mendatangi situs ternyata mereka dialihkan ke suatu halaman lain yang tidak diinginkan. Baik manusia maupun spider bot sangat membenci situs semacam ini karena itulah algoritma Google Penguin akan gencar memberi penalti bagi situs menerapkan teknik ini.
6. Doorway Page
Doorway Page adalah usaha mengkelabuhi mesin pencari dengan menyajikan banyak keyword dengan script tertentu (pengunjung tidak dapat melihat keyword ini, hanya spider bot). Kebanyakan halaman dengan teknik ini hanya menyajikan muatan content yang minim dan kurang berkualitas sehingga menjadikan teknik ini sebagai salah satu teknik Blackhat SEO yang melanggar aturan Google. Di saat ini, situs dengan penerapan Doorway Page menjadi salah satu incaran dari penalti Google Penguin.
7. Duplicate Content
Duplikat content memang bukan rahasia lagi bahwa teknik ini akan menjadi salah satu teknik yang dikategorikan kedalam ciri webspam oleh google penguin. Sebisa mungkin hindarilah hal ini.
8. Link Spam
Dalam menguatkan internal link building, setiap content pasti akan memberi link keluar ke content kita yang lainnya. Link keluar yang tidak relevan dengan link content blog kita dapat diartikan sebagai bad link. Lebih parahnya algoritma Google Penguin menjadikan content blog yang memuat link yang tidak relevan dengan link keluarnya sebagai webspam. Tak terkecuali link-link dari situs-situs porno dan situs-situs yang mempunyai malware (virus).
9. Query Otomatis ke Google
Untuk blog yang menjalankan script otomatis dengan memunculkan content hasil pencarian terutama dari search engine Google, dapat diartikan merugikan pengunjung blog dan tentunya melanggar hak cipta google sendiri. Misalnya blog-blog AGC dan Auto Content.
10. Program Affiliasi
Pertengahan desember tahun 2011, terjadi update baru pada TOS Google dan salah satunya adalah adanya sinyal pada situs yang mengikuti program affiliasi untuk menyajikan content yang lebih informatif dan relevan kepada pengunjung agar terhindar dari penalti google. Untuk saat ini pun juga masih demikian, bila situs affiliasi kita kurang begitu memberi nilai bagi pengunjung kita, bisa jadi Google penguin akan menganggap situs kita dibuat hanya untuk mencari uang tanpa memperhitungkan kualitas situs kita.
11. Mengandung Virus dan Sejenisnya
Salah satu ciri webspam menurut Google Penguin adalah situs yang mengandung virus, malware, trojan dan sejenisnya. Situs seperti ini sangat merugikan pengunjung karena itu bila blog kita terindikasi mengandung virus entah itu disengaja maupun tak sengaja, pihak Google dapat memberi hukuman langsung pada blog kita bila tidak segera diatasi.
12. Link Berbayar
Ciri webspam yang terakhir dalam algoritma Google Penguin adalah link berbayar, bila Google mengetahui kita menjual dan membeli link melalui algoritma barunya, Google akan langsung memberikan hadiah penalty berupa Google Penguin.
Nah, sekian dulu postingan mengenai 12 Ciri Webspam dalam Algoritma Google Penguin ini. Semoga bermanfaat bagi kita semua! Salam.
Wednesday, 26 December 2012
Saturday, 22 September 2012
UseeTVcom Solusi Pecinta LiveStreaming
Logo UseeTV |
Orang Keren Nonton Film, Nonton TV, Denger Musik & Radio pasti pakai UseeTVcom - Suka kesal, bete, bosen atau badmod karena ketinggalan acara tv yang kamu sukai ?
Atau bete karena koneksi internet yang super lola sehingga untuk streaming aja banyak buffer yang keluar ?
Nah, ini ada solusi untuk menjawab semua kegundahan dan kegalauan sobat sekalian. UseeTVcom adalah solusi tepat buat kamu para pecinta film, musik, nonton tv, dan bahkan radio. Mengapa demikian ? Sebab, UseeTV telah merangkup semua itu menjadi 1 produk yang dapat kamu nikmati dengan biaya yang sangat terjangkau, Namanya adalah UseeTV.
Seperti pepatah lama : "tak kenal maka tak sayang, tak sayang maka tak cinta" Maka dari itu mari kita kenalan UseeTV
Seperti pepatah lama : "tak kenal maka tak sayang, tak sayang maka tak cinta" Maka dari itu mari kita kenalan UseeTV
Apa itu UseeTV ?
UseeTV adalah layanan portal hiburan, informasi dan lifestyle, berupa berbagai macam konten streaming digital maupun aplikasi, seperti video film, video klip musik, karaoke, Live TV, TV on Demand, Live Streaming Radio dan Radio on Demand yang dapat diakses melalui berbagai media seperti Laptop, Smartphone (HP), tablet dan Layar televisi (coming soon).
Darimana saya bisa tau UseeTV ?
Saya tau UseeTV dari acara seminar blogilicious #CreativBlog. Selama seminar ada penjelasan dan pengenalan produk ini, dan saya rasa ini hal yang menarik untuk dishare bersama-sama.
Nah, Kayaknya udah kenal dan sudah tau kan dengan UseeTV ? Sekarang mari kita PedeKate lebih dekat dengan UseeTV nya nih
Lalu, apa saja sih kelebihan dari UseeTVcom ini dibandingkan yang lain?
Saya tau UseeTV dari acara seminar blogilicious #CreativBlog. Selama seminar ada penjelasan dan pengenalan produk ini, dan saya rasa ini hal yang menarik untuk dishare bersama-sama.
Nah, Kayaknya udah kenal dan sudah tau kan dengan UseeTV ? Sekarang mari kita PedeKate lebih dekat dengan UseeTV nya nih
Lalu, apa saja sih kelebihan dari UseeTVcom ini dibandingkan yang lain?
Apa kelebihan UseeTV ?
1. UseeTV menggunakan teknologi adaptive streaming yang memungkinkan layanan UseeTV tetap jalan pada kecepatan internet minimum yang didapat. Kualitas gambar video menyesuaikan dengan kecepatan internet yang di peroleh.
2. Fitur seamless juga menjadi andalan dari layanan ini dimana pelanggan dapat melanjutkan menonton acara hiburan dari satu device ke device lainnya serta melihat history content yang telah dinikmati dan dapat mengulanginya kembali untuk diputar bila diinginkan.
3. Dapat dinikmati di multi layar (PC/Laptop, tablet/smartphone, dan segera di televisi).
4. Tersedia bermacam layanan hiburan live TV, TV on Demand, VoD (movie & music clip), dan radio2.0.
5. TV on demand, dimana pelanggan dapat menikmati tayangan tv 3 hari sebelumnya atau 4 hari termasuk hari ini.
6. Menu karoke.
Sudah tau apa kelebihan dari UseeTV kan, sekarang waktu nya kamu meng-unduh aplikasi UseeTV untuk dipasangkan di gadget kesayangan anda, caranya dengan mengunjungi www.useetv.com dan silahkan pilih dan sesuaikan dengan gadget yang kamu punya, atau buat yang kesulitan mencari dimana tempat link download aplikasi nya, admin siapin gambar dibawah ini untuk mempermudah teman2 untuk mendownload aplikasi.
(Perhatikan gambar yang dikotakin) |
Cara Registrasi Layanan UseeTVcom
Buat yang ingin melakukan registrasi/ pendaftaran UseeTV dapat dilakukan dengan mengikuti cara seperti gambar dibawah ini, atau bisa langsung menuju ke http://www.useetv.com/register
(Klik gambar untuk memperbesar) |
Bagaimana cara mengakses UseeTV ?
Disini saya akan share cara mengakses UseeTVcom. Saat ini yang sudah saya gunakan adalah mengakses layanan UseeTV melalui laptop. Cara nya kamu harus registrasi dulu, ntar kamu bakalan diberikan password melalui sms atau kamu bisa menggunakan ID dan username bagi yang berlangganan speedy. (untuk saat ini hanya yang berlangganan produk telkomgroup yang dapat menggunakan layanan dan akses useeTVcom).
(UseeTVcom on my laptop) |
Nah, Selanjutnya mari kita berkenalan dengan konten keren dari UseeTVcom ya. Sebelum saya kenalin dengan fitur kerennya, di UseeTVcom ini memiliki jumlah content yang berlimpah, ada ToVi, VOD, TV, dan Radio.
ToVi (Toko Video)
Untuk Kategori ToVi ini dapat dibagi menjadi 2, antara lain :
- ToVi internasional, berisikan film-film Hollywood antara lain: Cyborg 2, Inside Man, August, Apollo, dan lain sebagainya
- ToVi Lokal, berisikan film indonesia baik horror, romantis, maupun yang lainnya, antara lain : Love is cinta, Heart, Get Married, dan lain sebagainya
ToVi (Toko Video) |
VOD (Video On demand)
- Berisikan film FTV indonesia seperti : Tabrak Gue Dong, Salah Sambung, dan lain sebagainya.
VOD (Video On demand) |
TV (TeleVision)
- Dengan layanan TV, maka kita dapat menyaksikan acara yang terbaru, sedang diputar, ataupun yang acara yang sudah diputar 3 hari yang lalu.
TV (TeleVision) |
Radio
- Layanan 69 radio lokal yang dapat kamu dengar dari berbagai kota.
UseeTVcom di Android
Belum puas ?
Ini ada video review UseeTVcom yang saya ambil langsung dari laptop saya gan :)
Nah begitulah content yang berlimpah jumlahnya yang hanya bisa kita dapatkan di UseeTv. So, gak ada alasan ya dimana saja kamu bisa kok akses TV STREAMING ini dengan mudah. Anytime, kamu akan tetap dapat berinteraksi dengan dengan berita terbaru, gosip selebriti, musik, dimananapun, dan kapanpun kamu berada.
Belum puas ?
Ini ada video review UseeTVcom yang saya ambil langsung dari laptop saya gan :)
Nah begitulah content yang berlimpah jumlahnya yang hanya bisa kita dapatkan di UseeTv. So, gak ada alasan ya dimana saja kamu bisa kok akses TV STREAMING ini dengan mudah. Anytime, kamu akan tetap dapat berinteraksi dengan dengan berita terbaru, gosip selebriti, musik, dimananapun, dan kapanpun kamu berada.
Oh iya, Buat kamu yang main social networking seperti twitter, ataupun facebook yuk kita follow akun UseeTVcom di @UseeTVcom atau di facebook UseeTV. Orang Keren + Cakep Nonton Film, Nonton TV, Denger Musik & Radio pasti pakai UseeTVcom
Friday, 21 September 2012
Blogilicious Medan 2012
Blogilicious Medan 2012 - Yihaa akhirnya bisa mengikuti seminar blog di kota medan. Dengan Tema Blogilicious - Blogging has never tasted this good! Adapun acara ini berlangsung selama 2 hari dimulai dari hari sabtu sampai hari minggu tepatnya pada tanggal 22 - 23 September 2012. Keliatannya acara nya bakalan seru nih, oh iya berikut ini nih sedikit penampakan seminar Blogilicious yang saya ambil langsung barusan.
#blogilicious #CreativeBlog #idBlogNetwork
Blogilicious At Amaliun Convention Hall |
Merchandise From Blogilicious |
Like this Blogilicious |
#blogilicious #CreativeBlog #idBlogNetwork
Tuesday, 11 September 2012
Official Theme Song PON XVIII RIAU 2012
Official Theme Song PON XVIII RIAU 2012 -
Selamat Datang Sang Juara, inilah judul Lagu tema PON ciptaan Tya Subiakto. Lagu ini telah diluncurkan oleh Ketua PB PON yang juga Gubernur Riau, HM Rusli Zainal SE MP di Flaza MX, Senayan. Tema yang diusung pada lagu Selamat datang Sang Juara yang dinyanyikan oleh Tya sendiri itu menggambarkan dukungan dan ucapan selamat bertanding bagi para atlit dari setiap daerah, di Bumi Lancang Kuning ungkap Rusli Zainal.
Rusli berharap lewat lagu ini di samping mempererat persatuan dan kesatuan nasional, juga bisa memicu semangat para atlit yang akan bertanding.
‘’Kami yakin, mereka yang datang pasti atlit pilihan dan para sang juara dari daerahnya masing-masing. Kami harap lagu ini dapat memberi motivasi, pemersatu, spirit dan semangat bagi atlit untuk mengukir prestasi di multi ivent nasional tersebut,” papar Rusli.
Rusli juga ingin pada ajang PON nanti juga tidak hanya berlomba-lomba meraih prestasi, tapi akan melahirkan para atlit Indonesia yang handal. ‘’Jadi, ajang ini juga akan menciptakan para atlit yang mampu bersaing pada event olahraga bertaraf internasional,".
Sementar itu, Tya mengungkapkan memerlukan waktu selama dua pekan menciptakan lirik lagu perpaduan musik melayu dengan moderen tersebut. Ini kata dia merupakan bentuk dukungannya terhadap penyelenggaraan PON sekaligus memotivasi para atlet yang akan berlaga.
“Menjadi kebanggaan bagi saya menjadi salah satu anak bangsa yang diberikan kesempatan untuk dapat mendukung para atlit Indonesia berlaga di PON Riau nanti. Saya ingin lagu ini menjadi penabuh semangat perjuangan para atlit kita meraih prestasi,‘’ ucap Tya yang dikenal seorang komposer Indonesia yang tidak hanya lewat aransemennya saja, namun juga merupakan seorang dirigen handal memimpin T&T Orchesta mencapai puncak kejayaannya di era 90-an.
Penasaran dengan lagu Selamat datang Sang Juara ?
Lagu tersebut bisa didownload dilink berikut : Download Disini
SELAMAT DATANG SANG JUARA
OFFICIAL THEME SONG PON XVIII RIAU
Pekan Olah Raga Nasional (PON) ke-18 yang akan dilaksanakan pada bulan September 2012 telah memiliki Theme Song Resmi yang berjudul Selamat Datang Juara. Theme Song "Selamat Datang Juara" ini telah di putar di beberapa stasiun TV Nasional,TV Lokal Riau Riau Televisi (RTV),radio serta juga diperdengarkan saat pertandingan Kualifikasi Piala Asia U22 di Pekanbaru beberapa saat lalu.OFFICIAL THEME SONG PON XVIII RIAU
Selamat Datang Sang Juara, inilah judul Lagu tema PON ciptaan Tya Subiakto. Lagu ini telah diluncurkan oleh Ketua PB PON yang juga Gubernur Riau, HM Rusli Zainal SE MP di Flaza MX, Senayan. Tema yang diusung pada lagu Selamat datang Sang Juara yang dinyanyikan oleh Tya sendiri itu menggambarkan dukungan dan ucapan selamat bertanding bagi para atlit dari setiap daerah, di Bumi Lancang Kuning ungkap Rusli Zainal.
Rusli berharap lewat lagu ini di samping mempererat persatuan dan kesatuan nasional, juga bisa memicu semangat para atlit yang akan bertanding.
‘’Kami yakin, mereka yang datang pasti atlit pilihan dan para sang juara dari daerahnya masing-masing. Kami harap lagu ini dapat memberi motivasi, pemersatu, spirit dan semangat bagi atlit untuk mengukir prestasi di multi ivent nasional tersebut,” papar Rusli.
Rusli juga ingin pada ajang PON nanti juga tidak hanya berlomba-lomba meraih prestasi, tapi akan melahirkan para atlit Indonesia yang handal. ‘’Jadi, ajang ini juga akan menciptakan para atlit yang mampu bersaing pada event olahraga bertaraf internasional,".
Sementar itu, Tya mengungkapkan memerlukan waktu selama dua pekan menciptakan lirik lagu perpaduan musik melayu dengan moderen tersebut. Ini kata dia merupakan bentuk dukungannya terhadap penyelenggaraan PON sekaligus memotivasi para atlet yang akan berlaga.
“Menjadi kebanggaan bagi saya menjadi salah satu anak bangsa yang diberikan kesempatan untuk dapat mendukung para atlit Indonesia berlaga di PON Riau nanti. Saya ingin lagu ini menjadi penabuh semangat perjuangan para atlit kita meraih prestasi,‘’ ucap Tya yang dikenal seorang komposer Indonesia yang tidak hanya lewat aransemennya saja, namun juga merupakan seorang dirigen handal memimpin T&T Orchesta mencapai puncak kejayaannya di era 90-an.
Penasaran dengan lagu Selamat datang Sang Juara ?
Lagu tersebut bisa didownload dilink berikut : Download Disini
Sunday, 29 July 2012
Modifikasi LinkWithin Widget Di Blogger
Modifikasi LinkWithin Widget Di Blogger - Setiap blogger ingin membuat pembaca terlibat di blog mereka. LinkWithin adalah sebuah widget blog yang muncul di bawah setiap posting, link ke cerita terkait dari arsip blog Anda. Ini akan membuat posting lama Anda dapat diakses untuk pembaca baru atau kasual dari blog Anda, sehingga meningkatkan lalu lintas. Saat ini, hampir setiap LinkWithin penggunaan blogger. Tapi salah satu masalah terbesar yang kita hadapi ini, tidak disesuaikan. Kita hanya bisa mengubah jumlah thumbnail di bawah setiap posting. Dalam posting ini kita akan belajar bagaimana mengubah warna latar belakang dari gambar thumbnail, mengubah warna teks dan judul margining dan yang paling penting yaitu menghapus link kredit Linkwithin dari widget LinkWithin.
Untuk mengubah style nya sesuai selera anda, silahkan ikuti tulisan yang bercetak tebal ditas. Dan berikut ini saya jabarkan lebih detail untuk tiap2 yang akan diedit
Simple Un-customized LinkWithin Widget |
Login dan masukkan akun Blogger mu, lalu pilih dashboard dan arahkan ke Template > Edit HTML dan berikan tanda centang "Expand Widget Templates". Cari kode berikut ini : ]]></b:skin>
dan letakkan kode berikut ini diatasnya :
#linkwithin_logolink_0 {
display:none!important;
}
#linkwithin_logo_0 {display:none;}
#lws_0 {
clear: both!important; margin: 0 0 20px 0!important;
}
.linkwithin_outer{
margin: 0 0 20px 0!important;
}
.linkwithin_text {
color:#A21313!important;
font-size:15px!important;
padding-bottom:5px!important;
}
.linkwithin_posts a {
background:#29D8C0!important;
border-right:1px solid #1E9A20!important;
}
.linkwithin_posts a:hover {
background:#0C67E7 !important;
}
.linkwithin_img_0 {
border: 2px solid #dddddd !important; padding:2px !important; width:100px!important; height:100px!important;
}
.linkwithin_img_0:hover {
border: 2px solid #333333 !important; padding:2px !important;
}
.linkwithin_title {
color:#ffffff !important;
font-family:'tahoma', sans-serif !important;
font-size:11px !important;
line-height:14px !important;
text-decoration: none;
border-top:1px solid #ddd !important;
}
.linkwithin_title:hover {
border-top:1px solid #333 !important;
}
Notes !
Untuk mengubah style nya sesuai selera anda, silahkan ikuti tulisan yang bercetak tebal ditas. Dan berikut ini saya jabarkan lebih detail untuk tiap2 yang akan diedit
Untuk mengubah warna "You Might Also Like:, change #A21313
Untuk mengubah warna background pada mode aktif, ganti #29D8C0
Untuk mengubah warna background pada mode hover, ganti #0C67E7
Untuk mengubah warna pemisahan antara dua thumbanails, ganti #1E9A20
Untuk mengganti ukuran size font, ganti 15px
Save template mu dan lihat hasilnya.
Publish Postingan Secara Otomatis Menggunakan dlvr.it
Publish Postingan Secara Otomatis Menggunakan dlvr.it - Sosial media memainkan peran penting dalam meningkatkan SEO blog apapun. Itulah mengapa Anda mungkin menemukan gadget sosial media pada setiap blog / situs web yang Anda kunjungi. Jika Anda memiliki jumlah cukup dari pelanggan di situs sosial, maka secara otomatis mempublikasikan posting Anda di situs sosial dan mendapatkan lalu lintas. Dalam posting ini kita akan berbagi cara untuk mempublikasikan posting blog Anda secara otomatis di Facebook, Twitter dan beberapa situs sosial lainnya menggunakan dlvr.it yang bebas biaya. Saya juga menggunakan layanan ini untuk mempublikasikan tulisan blogger saya di Facebook dan Twitter. Alasan memilih ini website tertentu adalah sangat mudah digunakan dan menginstal. Anda dapat on-off otomatis penerbitan kapan saja. Mari kita lihat bagaimana menggunakannya.
Publish Postingan Blog Secara Otomatis Ke Situs Sosial
- Pertama, silahkan menuju ke dlvr.it
- Buatlah sebuah akun baru
- Anda akan redirect ke halaman lain. Disini anda harus memberikan alamat feed Anda. Default alamat feed dari blog apapun http://www.YOUR_BLOG_NAME.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=UPDATED~~V. Tapi, jika Anda menggunakan FeedBurner, maka alamat feed Anda akan http://feeds.feedburner.com/FEED_ADDRESS seperti terlihat pada gambar di bawah.
- Setelah memasukkan alamat feed kamu, tekan next.
- Sekarang, klik pada ikon twitter, dan secara otomatis kamu akan dibawa ke halaman twitter.
- Masukkan username dan password nya,lalu klik tombol "Authorize App". Sekarang, postingan kamu akan secara otomatis masuk ke akun twitter mu.
Monday, 23 July 2012
Daftar Proxy Tercepat Indonesia
Daftar Proxy Tercepat Indonesia - buat yang lagi nyari-nyari proxy, kali ini admin bagikan Daftar Proxy Tercepat Indonesia. Silahkan digunakan dengan baik dan gunakan dijalan yang benar.
Berikut ini merupakan daftar Proxy Tercepat di Indonesia :
- 202.146.143.89:3128
- 202.137.26.108:3128
- 203.189.89.153:8080
- 118.98.35.251:8080
- 222.124.217.170:8080
- 110.138.208.116:8008
- 118.96.248.140:8080
- 180.247.4.194:8080
- 180.247.4.194:80
- 116.90.208.30:8080
- 219.83.100.205:8080
- 222.124.178.98:3128
- 202.72.221.126:80
- 125.162.243.44:8080
- 118.96.40.165:8080
- 118.97.171.74:3128
- 111.94.140.115:3128
- 202.53.255.68:3128
- 118.97.94.194:3128
- 202.148.16.2:8000
- 202.51.120.58:8080
- 118.97.190.53:8080
- 110.139.133.16:3128
- 202.146.143.3:3128
- 180.241.218.132:3128
- 180.243.236.210:8080
- 210.23.70.87:80
- 202.145.7.154:8080
- 124.81.210.178:8080
- 202.162.202.125:3128
- 110.138.175.88:3128
- 202.51.207.105:8080
- 124.195.60.142:3128
- 116.199.207.202:8080
- 125.162.66.132:3128
- 118.98.162.108:8080
- 222.124.198.136:3128
- 222.124.132.146:8080
- 124.195.55.171:3128
- 202.147.249.55:8080
- 117.102.91.6:8080
- 110.139.187.222:8080
- 202.122.161.77:8080
- 203.148.84.26:3128
- 202.51.107.37:8080
- 118.97.67.34:3128
- 118.98.169.21:80
- 202.169.241.40:8080
- 58.147.191.77:3128
- 118.96.135.146:8080
- 118.96.152.81:8080
- 118.98.163.2:8080
- 222.124.134.205:8080
- 61.8.70.167:8080
- 202.154.23.225:8080
- 118.98.169.18:80
- 118.98.214.58:3128
- 118.96.230.18:3128
- 203.190.117.3:80
- 202.43.115.16:3128
- 118.96.200.126:8080
- 203.153.113.188:8080
- 118.96.57.124:3128
- 202.123.231.125:8080
- 118.96.13.5:8080
- 203.128.73.146:8080
- 110.139.188.79:8080
- 118.96.146.83:8080
- 202.159.15.106:8080
- 61.247.45.110:8080
- 118.98.219.70:3128
- 124.195.59.77:8080
- 222.124.192.155:8080
- 116.66.206.161:8080
- 125.167.121.119:3128
- 118.96.24.227:8080
- 125.161.40.48:8080
- 110.136.204.63:3128
- 202.122.163.245:8080
- 110.137.45.170:3128
- 117.103.170.45:8080
- 61.247.21.58:8080
- 222.124.213.118:8080
- 222.124.251.151:8080
- 116.66.204.18:8080
- 202.138.240.3:8085
- 222.124.192.156:8080
- 123.108.103.214:3128
- 110.138.240.15:3128
- 117.103.170.42:8080
- 119.47.93.118:8080
- 110.137.110.235:3128
- 110.137.122.187:8000
- 125.163.78.51:3128
- 125.162.245.3:3128
- 202.138.250.54:8080
- 125.160.76.84:8080
- 118.96.75.142:3128
- 118.96.207.126:8888
- 117.103.170.44:8080
- 58.147.191.150:3128
- 222.124.223.42:8080
- 202.123.231.66:3127
- 60.253.114.26:3128
- 115.69.217.106:8080
- 115.166.104.199:8080
- 125.167.78.37:80
- 118.97.234.250:8080
- 222.124.134.201:8080
- 203.148.85.131:3128
- 125.162.65.72:3128
- 202.162.193.211:3128
- 118.96.146.135:3128
- 118.98.212.242:3128
- 118.98.214.100:3128
- 125.162.64.192:3128
- 110.137.48.136:8080
- 118.96.148.70:8080
Sekian info tentang Daftar Proxy Tercepat Indonesia JULI 2012 Buat yang punya daftar proxy lain nya bisa sharing ke kita ya..
Thursday, 19 July 2012
Cara membedakan Blackberry Resmi, Refurbish, dan BM
Cara membedakan Blackberry Resmi, Refurbish, dan BM - Akhir-akhir ini smartphone Blackberry banyak yang beredar barang BM (Black Market) nih. Nah, kali ini saya ada sedikit tips asik dan keren loh Cara membedakan Blackberry Resmi, Refurbish, dan BM. Mau tau gimana info beserta tips nya ?
Simak artikel berikut ini :
Cara membedakan Blackberry Resmi, Refurbish, dan BM
Itulah Cara membedakan Blackberry Resmi, Refurbish, dan BM Jika ada tambahan silahkan berikan pada komentar dibawah ini :)
Simak artikel berikut ini :
Cara membedakan Blackberry Resmi, Refurbish, dan BM
- Dus :
Refurbish : Sablon dus kasar, dibagian bawah biasanya tidak terdapat notifikasi hak paten dalam berbagai bahasa, biasanya disisi kanan tidak ada stiker indentitas handheld.
BM: Sablon halus, dibagian bawah terdapat notifikasi hak paten dalam berbagai bahasa, disisi kanan terdapat stiker indentitas handheld, dus bergambar BB dan berlogo sesuai dengan vendor yg mengeluarkan/memproduksi blackberry tersebut ( tapi ada juga yg hanya berwarna hitam seperti dus resmi).
Resmi: Sablon halus, dibagian terdapat notifikasi hak paten dalam berbagai bahasa, disisi kanan terdapat stiker indentitas handheld, dus berwarna hitam tidak ada gambar BB hanya ada tulisan Blackberry di bagian atasnya.
- Logo :
Refurbish: Biasanya logo pada bodi & welcome screen & Internet Browser tidak sesuai dengan di dus ( ex : di BB pada satt welcome screen keluar tulisan T- Mobile tapi dus polos / bukan dus keluaran T-Mobile, di Body BB ada tulisan T-Mobile tapi dus polos / bukan dus keluaran T-Mobile, di Internet browser ( selama masih memakai themes standard ) berlogo T- Mobile tapi dus polos / bukan dus keluaran T-Mobile).
BM: Logo pada bodi & welcome screen & Internet Browser sesuai dengan di dus ( selama masih memakai themes standard ) .
Resmi: Tidak ada logo pada bodi & welcome screen & Internet Browser, kecuali bb keluaran indosat n axis (info dari bro pynatih)
- Pin & Imei :
Refurbish: Biasanya PIN nya tidak tetap / dynamic ( berubah-ubah ), IMEI ketika di cek di numbering plans biasanya tidak sesuai dengan device.
BM: PIN tetap / static, IMEI ketika di cek di numbering plans sesuai dengan device dan vendor, tetapi untuk beberapa jenis Blackberry ada yg belum tercatat di database numbering plans sehingga akan keluar informasi "This IMEI number might to be correct, but it is impossible to get this confirmed".
Resmi: PIN tetap / static, IMEI ketika di cek di numbering plans sesuai dengan device, tetapi untuk beberapa jenis Blackberry ada yg belum tercatat di database numbering plans sehingga akan keluar informasi "This IMEI number might to be correct, but it is impossible to get this confirmed".
Itulah Cara membedakan Blackberry Resmi, Refurbish, dan BM Jika ada tambahan silahkan berikan pada komentar dibawah ini :)
Arti Kedipan Lampu LED di Blackberry
Arti Kedipan Lampu LED di Blackberry - Ternyata kedipan lampu LED di Blackberry punya arti loh. Buat yang pengen tau arti setiap kedipan lampu LED di Blackberry bisa simak artikel berikut ini. Exclamation Arti Blinking pada BB (Lampu Led) dan semoga membantu bagi yang bingung klo Blackberry nya nuked, dan cuma blinking saja tapi layar blank atau putih. Berikut daftar dan arti kode-kode blinking pada Blackberry.
Cara mengetahuinya, kodenya seperti morse jika 1 berarti hidup 0 berarti mati
Semoga bermanfaat ya buat yang membutuhkan :)
Cara mengetahuinya, kodenya seperti morse jika 1 berarti hidup 0 berarti mati
1
Not a bootrom error: the OS is resetting during init! (device di wipe dl baru install OS)
11No OS Loaded (pakai MFI atau di loader ulang br install OS)
101Bad OS CRC
111Missing OS CRC
1011Missing OS Trailer
1101OS Not Signed
1111OS Signature Invalid
(Gagal load os, solusinya cabut battery dr handset biarkan selama +/- 1jam lalu pasang kembali, langkh kedua coba wipe pakai JL_cmder lalu install os kembali. Kalau masih boot os error kemungkinan harus mengganti ic flash)
10101Unknown Flash Manufacturer
10111Flash Initialization Problem (ganti ic flash)
11011Flash Erase Failure (ganti ic flash)
11101Flash Operation Out Of Range
11111Bad Bootrom CRC (ganti ic flash)
101011USB Driver Error
101101No Bootrom CRC
101111Flash Write Failure (ganti ic flash)
110101Invalid Memory Configuration Table
110111Password Not Initiated
111011RAM Initialization Problem (ganti ic flash)
111101Cache No Pages Free
111111Cache Invalid Page Type
1010101Random Number Failure
1010111OSStore Failure
1011011Security Init Failure
1011101NAND failure
1011111General Assert Failure
1101011GPIO failure
1101101Runtime library failure
1101111Exception: undefined isntruction
1110101Exception: SWI
1110111Exception: Prefetch Abor
1111011Exception: Data Abort
1111101Exception: Reserved
1111111Exception: IRQ
10101011Exception: FIQ
Semoga bermanfaat ya buat yang membutuhkan :)
Sunday, 15 July 2012
Memasang Iklan Melayang di Atas Header
Memasang Iklan Melayang di Atas Header - Nah, kembali lagi nih dengan kategory yang sama yaitu oprek template. Buat yang pengen bikin iklan melayang, tapi gak menggangu pengunjung admin mau bagikan nih tutorialnya. Iklan akan mengitu scrool, tapi gak mengganggu kok.
Silahkan ganti tulisan yang berwarna merah dengan link gambar dan link tujuan anda.
Pict Source : 4JIE BLOG |
- Login dengan akun blogger kamu terlebih dahulu
- Pilih Rancangan --> Edit HTML
- Jangan Lupa Beri centang pada Expand Template Widget
- Cari kode <div id='outer-wrapper'> dan tambahkan kode dibawah ini setelah kode tersebut
- Simpan
<div style='display:scroll; top:0px;position:fixed;'> <!-- Start Kode --> <a href='http://4-jie.blogspot.com'><img alt='usaha berhasil' border='0' height='54' src='http://i1111.photobucket.com/albums/h465/asistenikopin/JasaBuatIklanBanner.gif' width='972'/></a><!-- End Kode --> </div>
Silahkan ganti tulisan yang berwarna merah dengan link gambar dan link tujuan anda.
Membagi 2 Kolom Header di Blogspot
Membagi 2 Kolom Header di Blogspot - Umumnya banyak template yang hanya menyediakan 1 buah header. Namun, kita dapat memodifikasi nya menjadi 2 kolom. Biasanya, yang pake 2 kolom ini untuk judul blog dan 1 kolom lagi untuk tempat banner. Nah, tutorial ini cocok banget buat yang mau cari duit dengan membuka space iklan di header nya. Langsung liat nih demo nya berikut ini.
Ganti kode diatas dengan kode dibawah ini:
Setelah menemukan kode diatas, sisipkan kode warna merah berikut dengan penempatan yang menyarupai contoh dibawah ini:
- Login ke akun blogger.com
- Pilih Rancangan --> Edit HTML
- Lakukan backup template, untuk menghindari kesalahan yang fatal.
- Sekarang cari kode CSS seperti yang mirip beikut:
/* Header
----------------------------------------------- */
#header-wrapper {
width:930px;
margin:0 auto 10px;
border:1px solid $bordercolor;
}
#header-inner {
background-position: center;
margin-left: auto;
margin-right: auto;
}
#header {
margin: 5px;
border: 1px solid $bordercolor;
text-align: center;
color:$pagetitlecolor;
}
Ganti kode diatas dengan kode dibawah ini:
/* HeaderPerhatikan kode yang berwarna merah pada bagian awal, sesuaikan lebar atau angka width dengan lebar header template kamu.
----------------------------------------------- */
#header-wrapper {
width:930px;
margin:0 auto 0px;
background:#ffff;
height:180px;
}
#header-one {
width:50%;
background-position: left;
margin-left: auto;
margin-right: auto;
float:left;
}
#header {
margin: 0px;
text-align: left;
color:$pagetitlecolor;
}
#header-two{
width:50%;
float:left;
padding-top:10px;
}
- Sekarang cari kode seperti berikut:
<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
<b:widget id='Header1' locked='true' title='Tempat Eksperimen Kecil (Header)' type='Header'/>
</b:section>
</div>
Setelah menemukan kode diatas, sisipkan kode warna merah berikut dengan penempatan yang menyarupai contoh dibawah ini:
<div id='header-wrapper'>Terakhir silahkan simpan :)<div id='header-one'><b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
<b:widget id='Header1' locked='true' title='Tempat Eksperimen Kecil (Header)' type='Header'/>
</b:section>
</div><div id='header-two'><b:section class='header' id='header2' preferred='yes'/></div></div>
Wednesday, 11 July 2012
SEO OnPage Blogger Terbaru
SEO OnPage Blogger Kini Lebih Mudah – Tim blogger / blogspot rupanya kini mulai peduli dengan urusan SEO untuk flatform mereka, ini terbukti dengan hadirnya fitur-fitur yang memudahkan penggunanya dalam hal SEO.
Berikut beberapa catatan admin mengenai beberapa fitur blogger yang berhubungan dengan SEO :
Meta Deskripsi Blog
Seperti yang kita ketahui bersama bahwa deskripsi blog sangat berpengaruh terhadap SEO. Sebelum diluncurkannya fitur meta deskripsi, kang rohman memasang meta tag deskripsi yang dinamis agar lebih SEO friendly. Namun sekarang itu semua tidak perlu lagi karena anda tinggal mengaktifkan dan memasang deskripsi pada menu setelan :
Login » Setelan » Preferensi Penelusuran » Deskripsi
Deskripsi tersebut berlaku untuk homepage. Sedangkan untuk deskripsi postingan, anda dapat menuliskan sesuka hati sehingga dapat lebih terarah dalam menargetkan keyword.
Pengalihan Khusus (redirect)
Untuk postingan yang telah usang ataupun mempunyai topik yang sama, anda dapat menghapusnya kemudian mengalihkan (redirect) ke artikel yang baru sehingga pengunjung tidak akan kehilangan isi blog anda.
Login » Setelan » Preferensi Penelusuran » Pengalihan Khusus
robots.txt khsusus
Dulu, sangat tidak mungkin untuk membuat file robots.txt di blogger, namun semua itu kini sudah menjadi kenyataan sehingga kita dapat lebih mengintrol file mana saja yang boleh diakses Search engine dan mana saja yang tidak boleh di akses.
Tag header robot khusus
Untuk membuat beberapa aturan bagi search engine seperti noindex arsip dan sebagainya, kini tidak perlu memasang kode meta tag yang kadang menyulitkan, anda tinggal klik sesuai dengan keinginan.
Tidak hanya berlaku untuk homepage, tag header bisa juga berlaku untuk setiap post.
Mengubah Post Permanen Link
Permalink adalah sesuatu yang sangat berpengaruh pada SEO. Kini blogger sudah support fitur mengubah alamat permalink posting kita sehingga sesuai dengan keinginan.
Memasang Alt dan Title pada image
Salah satu cara agar gambar yang kita pasang di blog lebih SEO friendly adalah dengan memasang alt pada gambar tersebut. Kini untuk memasang alt serta title pada image tinggal klik gambar tersebut lalu pilih properties
Nofollow Post link
Bila anda ingin membuat link ke situs tertentu, namun takut berefek buruk, anda dapat membuat link tersebut menjadi nofollow.
Sepertinya blogger tidak ingin ketinggalan dengan flatform lain yang dianggap lebih user friendly dan SEO. Kita tunggu saja fitur baru apalagi yang akan diciptakan oleh team blogger / blogspot untuk lebih memanjakan penggunanya.
source : krtutorplus
Friday, 15 June 2012
Cara Mudah Menambah Footer di Blogspot
Cara Mudah Menambah Footer di Blogspot - Udah lama banget kayaknya gak update blog. Nah, pada pagi hari yang cerah ini admin mau bagikan trik keren Cara Mudah Menambah Footer di Blogspot. Mungkin sudah banyak yang bahas artikel ini, tapi saya bisa jamin tingkat kemudahan dan keberhasilan 90%. Kenapa saya berani bilang begitu ? ya karena saya juga baru selesai menambahkan footer disalah satu blog saya. Saya akan beberkan Cara Mudah Menambah Footer di Blogspot sebanyak 2,3, atau 4. Sekarang terserah kamu mau pilih yang mana untuk dipasangkan di blog kamu. Berikut demo footer 3 kolom yang sudah saya tambahkan :
Footer 3 Kolom Blogspot |
Tutorial Cara Mudah Menambahkan Footer di Blogspot
- Login dengan akun blogger kamu terlebih dahulu
- Pilih Rancangan --> Edit HTML
- Jangan Lupa Beri centang pada Expand Template Widget
- Cari kode ]]></b:skin> dan letakkan kode dibawah ini tepat diatasnya
- Cari kode seperti seperti berikut :
- Setelah ketemu, tambahkan kode di bawah ini tepat di bawah <b:section class='footer' id='footer' showaddelement='yes'/> atau di <div id='footer-wrapper'> ( jika belum ketemu, mungkin kode seperti ini : <div id='footer'> )
#footer-column-divide { clear:both; } .footer-column { padding: 10px; }
<div id='footer-wrapper'> <b:section class='footer' id='footer' showaddelement='yes'/> </div> atau <div id='footer'> <b:section class='footer' id='footer' showaddelement='yes'/> </div>
<div id='footer-column-divide'>Jika ingin footer 3 kolom. Gunakan kode ini :
<div id='footer1' style='width: 50%; float:left;
margin:0; text-align:left;'>
<b:section class='footer-column' id='col1'
preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='footer2' style='width: 50%; float: left;
margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col2'
preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div style='clear:both;'/>
</div>
<div id='footer-column-divide'>
<div id='footer1' style='width: 33%; float:left;
margin:0; text-align:left;'>
<b:section class='footer-column' id='col1'
preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='footer2' style='width: 33%; float: left;
margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col2'
preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='footer3' style='width: 33%; float: right;
margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col3'
preferred='yes' style='float:right;'/>
</div>
<div style='clear:both;'/>
</div>
Membuat footer menjadi 4 kolom. Gunakan kode ini :
<div id='footer-column-divide'>Langkah terakhir adalah menyimpan hasil editan. Selamat mencoba :)
<div id='footer1' style='width: 25%; float:left;
margin:0; text-align:left;'>
<b:section class='footer-column' id='col1'
preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='footer2' style='width: 25%; float: left;
margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col2'
preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='footer3' style='width: 25%; float: right;
margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col3'
preferred='yes' style='float:right;'/>
</div>
<div id='footer4' style='width: 25%; float: right;
margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col4'
preferred='yes' style='float:right;'/>
</div>
<div style='clear:both;'/>
</div>
Saturday, 19 May 2012
Pemenang Final Liga Champions 2012
Pemenang Final Liga Champions 2012 - Wah pertandingan yang sangat WAW. Dengan skor awal 1-1 membawa kedua tim Chelsea dan Bayern Munchen ke PENALTI. Adapun dewi fortuna masih berpihak ke CHELSEA.
adapun skor akhir penalti adalah 4-3 (Chelsea - Bayern Munchen)
Susunan pemain
Bayern Munich: Neuer, Lahm, Contento, Tymoschuk, Boateng, Schweinsteiger, Kroos, Mueller (Van Buyten 87'), Robben, Ribery, Gomez
Chelsea: Cech, Bosingwa, Cahill, Luiz, Cole, Mikel, Lampard, Kalou (Torres 84'), Mata, Bertrand (Malouda 73'), Drogba
Keyword :
Selamat Untuk CHELSEA FC yang telah menjadi jawara Liga Champions 2012
adapun skor akhir penalti adalah 4-3 (Chelsea - Bayern Munchen)
Susunan pemain
Bayern Munich: Neuer, Lahm, Contento, Tymoschuk, Boateng, Schweinsteiger, Kroos, Mueller (Van Buyten 87'), Robben, Ribery, Gomez
Chelsea: Cech, Bosingwa, Cahill, Luiz, Cole, Mikel, Lampard, Kalou (Torres 84'), Mata, Bertrand (Malouda 73'), Drogba
Keyword :
Pemenang Liga Champions 2012, Chelsea Jawara Liga Champions, Skor Bayern Chelsea
Sunday, 6 May 2012
Membuat Button Link Beserta Pesan Pembuka
Membuat Button Link Beserta Pesan Pembuka adalah sebuah tombol yang didalamnya berisi link namun akan disisipi pesan pembuka. Jadi keren banget deh pokoknya.
Begini nih code untuk bikin button link nya, tinggal copas aja deh :
Begini nih code untuk bikin button link nya, tinggal copas aja deh :
<script type="text/javascript">
function konfirmasi() {
var answer = confirm("Follow Admin Yuk on Twitter")
if (answer){
alert("Jangan Cuma diliat, klik tombol "FOLLOW" nya juga dong...")
window.location = "http://www.twitter.com/PAJFM";
}
else{
alert("Terimakasih, yang udah follow saya doakan murah rezeki nya")
}
}
</script>
<input onclick="konfirmasi()" type="button" value="Tombol Rahasia" />
- Follow Admin Yuk on Twitter : Pesan Jika Link tersebut di Klik
- Jangan Cuma diliat, klik tombol "FOLLOW" nya juga dong... : Pesan jika mau masuk ke Link yang akan dituju
- http://www.twitter.com/PAJFM : Link yang akan di Tuju
- Terimakasih, yang udah follow saya doakan murah rezeki nya : Pesan jika Link tersebut tidak di Kunjungi kalau di Klik "Cancel"
- Tombol Rahasia : Tampilan Link
Subscribe to:
Posts (Atom)